Kegiatan ini merupakan bentuk kegiatan yang memerlukan kerjasama dalam sebuah tim. kami menyebut kegiatan ini sebagai kegiatan Team Building. Bentuk dan medan dari team building ini sangat memungkinkan untuk kegiatan outbond, karena dapat dibentuk beberapa pos atau disesuai dengan inti kegiatan yang akan diselenggarakan. Dalam kegiatan ini bisa me-request penyelenggaraan konsumsi yang akan disantap bersama di akhir track dari susur sungai sembari menikmati alam yang asri.
Posting Komentar